30 July 2009

Gimana cara nampilin kode HTML di postingan yahh ??



Baru aja Tia dapet ide tentang Blogger Tips lagi, kali ini untuk menjawab beberapa pertanyaan dari seorang kakak yang kesulitan untuk posting bentuk kode HTML di bloglove

Posting kode HTML di blog ternyata emang gampang-gampang susah, coz kayak yang pernah Tia bahas di postingan Tips sebelumnya, musti ekstra hati-hati untuk "bermain bersama" kode HTML, salah sedikit ajah.. kurang satu tanda titik ajah .. postingan bisa ancurr tension

Ok sekarang kita mulai cara masukin kode HTML di postingan di mulai dengan

1. Menyiapkan kode HTML yang akan di tampilkan, misal
<a href="http://neorupiah.com/register.php?r=cyntia"><img src="http://neorupiah.com/images/banner.gif"></a>

2. Buka website Parse silakan klik disini

3. Copas kode yang sudah di siapkan tadi, klik Parse


4. Kopi hasilnya, paste di postingan nya kakak sertakan tanda <code> </code>



Hasilnya kira-kira begini kak :



Pembuatan parse kode HTML dan pemberian tag <code></code> ini memungkinkan munculnya kode-kode tersebut di halaman postingan seperti yang terlihat pada Tips Blogger Tia yang lain... nahh... kira-kira gimana kak ?? udah di coba ??? sukses nga postingan kodenya di tempat kakak ?? kalo nga berhasil.. coba dipelajari lagi... sapa tau aja ada titik ketinggalan yang nyankut di pohon kelapa sebelah:jelir


Cyntiasari Cyntiasari

3 comments:

Super Kaloy said...

Sorry but I could not understand this. What is this all about? Thanks... ;}

harnovi said...

keren.....

GOLDEN INFO said...

oke dech ntar dicoba.postingan yg bagus

Post a Comment

Makasih dah baca Postingan Tia, silakan tinggalkan pesan setelah nada BiP

 
Copyright 2010 Sharing Tips | Blogger Tips. Powered by Blogger Layout by Deluxe Templates